Aplikasi ini adalah aplikasi pengenalan komputer, yang digunakan untuk anak kelas 7 SMP (Sekolah menengah pertama) agar memudahkan pembelajaran dan agar tidak monoton begitu saja. Aplikasi ini didalamnya terdapat materi hardware dan software komputer dan juga manfaatnya. Aplikasi ini juga terdapat sound yang dapat di on off kan,ada menu tentang pembuat aplikasinya dan juga ada menu belajar materi dan video. Aplikasi ini dilengkapi dengan quiz, quiz tersebut merupakan bank soal dan terdapat 10 soal setiap quiz nya. Quiz ke 2 bisa terbuka jika nilai di quiz pertama mendapatkan nilai diatas 60, dan jika tidak bisa mendapatkan nilai diatas 60 maka quiz tersebut tidak bisa lanjut ke quiz ke 2. dengan aplikasi pengenalan komputer ini diharapkan anak mudah menerima materi dan memahami software dan hardware pada komputer.
Pengembang : Putri Hanifah Amalia S
NIM : A710170042
Pembimbing : Ahmad Chamsudin, S.T., M.T.
Screenshot Aplikasi