Mahasiswa

Terapkan Kecerdasan Buatan Dalam Media Pembelajaran, Mahasiswa PTI UMS Juara 1 Inovasi Pembelajaran Tingkat Nasional

Perkembangan dunia abad 21 ditandai dengan pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi dalam segala segi kehidupan, tak terkecuali dalam dunia Pendidikan salah satunya adalah penggunaan media dalam proses pembelajaran. Namun kenyataanya, penggunaan media pembelajaran ini terkadang tidak diperhatikan oleh guru, hal ini terjadi karena menggunakan media dalam pembelajaran membutuhkan persiapan yang lebih sehingga dengan banyaknya aktivitas […]

Terapkan Kecerdasan Buatan Dalam Media Pembelajaran, Mahasiswa PTI UMS Juara 1 Inovasi Pembelajaran Tingkat Nasional Read More »

Publish di Jurnal Internasional, Riska Rahmawati Lulus tanpa Sidang Pendadaran

Riska Rahmawati (A710160106) menjadi mahasiswa pertama Prodi Pendidikan Teknik Informatika yang lulus tanpa perlu melakukan sidang pendadaran. Hal ini dikarenakan skripsi mahasiswa tersebut mampu terbit di jurnal Internasional. Artikel milik Riska Rahmawati yang dibimbing oleh Prof Budi Murtiyasa, M.Kom. diterbitkan di Universal Journal of Educational Research dengan judul artikel Development of Learning Media Applications for

Publish di Jurnal Internasional, Riska Rahmawati Lulus tanpa Sidang Pendadaran Read More »

Beasiswa IKA UMS Batch IV Tahun 2021

Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa Pendidikan Teknik Informatika bahwa Beasiswa IKA UMS Batch IV telah dibuka. Harap memperhatikan diagram alir berikut ini untuk proses seleksi beasiswa KETERANGAN : Pimpinan Pusat Ikatan Alumni (IKA) UMS melakukan penjaringan calon penerima beasiswa IKA UMS Batch IV melalui ika.ums.ac.id; Informasi ditujukan kepada Mahasiswa/i calon penerima beasiswa dengan mencermati ketentuan dan persyaratan

Beasiswa IKA UMS Batch IV Tahun 2021 Read More »

Pendaftaran Program Student Mobility Universitas Malaysia Sabah

Diberitahukan kepada Mahasiswa Aktif Pendidikan Teknik Informatika bahwa Universitas Malaysia Sabah membuka kesempatan bagi mahasiswa UMS untuk mengikuti program student mobility. Mahasiswa dapat memilih maksimal 2 Mata Kuliah (MK) di Universitas Malaysia Sabah yang dapat dikonversi menjadi MK di UMS sehingga mahasiswa tidak perlu mengambil MK tersebut lagi. Beberapa ketentuan yang perlu diperhatikan : Pendaftaran

Pendaftaran Program Student Mobility Universitas Malaysia Sabah Read More »

3 Mahasiswa PTI Lolos Seleksi Program Bangkit Google

Bangkit adalah program pendidikan yang ditujukan untuk mahasiswa yang ingin mempelajari dasar-dasar Machine Learning, Pemrograman Android, atau Cloud Computing, dan ditawarkan melalui Kampus Merdeka (kategori Studi Independen). Bangkit telah resmi diumumkan sebagai program Kampus Merdeka oleh Dirjen Pendidikan Tinggi – Kemdikbud RI. Setelah melalui seleksi yang ketat, 3 mahasiswa dari prodi Pendidikan Teknik Informatika akhirnya lolos seleksi

3 Mahasiswa PTI Lolos Seleksi Program Bangkit Google Read More »

Program Bangkit 2021 dari Google

Bangkit merupakan program Kampus Merdeka berkategori Studi Independen. Program Bangkit 2021 yang dapat dikonversi hingga 20 SKS ini ditujukan bagi mahasiswa S1/D4 yang terdaftar di kampus terakreditasi seluruh Indonesia dan setidaknya telah tuntas 5 semester (terhitung Semester Genap 2020/2021). Selama 18 minggu dan dalam total 900 jam belajar yang akan dimulai Februari 2021, peserta Bangkit

Program Bangkit 2021 dari Google Read More »

HMP PTI Selenggarakan Pekan Prestasi Mahasiswa 2020

Upaya peningkatan mutu pendidikan merupakan suatu kegiatan yang tidak pernah lepas dari perhatian kita semua, oleh karena itu perlu adanya strategi yang tepat untuk melaksanakannya. Salah satu program yang akan dilaksanakan oleh HMP Pendidikan Teknik Informatika adalah PEPSI (Pekan Prestasi Mahasiswa Pendidikan Teknik Informatika). PEPSI merupakan suatu kegiatan kejuaraan yang bersifat lokal, yang mana sasaran

HMP PTI Selenggarakan Pekan Prestasi Mahasiswa 2020 Read More »